Redirigiendo al acceso original de articulo en 15 segundos...
Inicio  /  ProBank  /  Vol: 5 Núm: 2 Par: 0 (2020)  /  Artículo
ARTÍCULO
TITULO

DAMPAK KOMITMEN ORGANISASI ATAS KINERJA KARYAWAN PT BNI KCP PAMULANG

Angga Pratama    
Rahmi Andini Syamsuddin    

Resumen

Tujuan penelitian ini adalah mengetahui komitmen organisasi pada PT Bank Negara Indonesia KCP Pamulang,Tangerang Selatan dan bagaimana kinerja karyawannya. Pengukuran kinerja karyawan menggunakan dimensi yaitukuantitas kerja, kualitas dari hasil kerja, kerjasama, tanggungjawab dalam melaksanakan tugas, dan inisiatif. Jenispenelitian ini adalah kausalitass dengan pendekatan kuantitatif. Metode pengumpulan data menggunakan instrumenberupa kuesioner yang dibagikan kepada 50 karyawan bank. Metode analisis data menggunakan analisis regresi liniersederhana dengan tahapan analisis deskriptif, uji kualitas instrumen penelitian dan uji hipotesis. Hasil penelitian inimembuktikan bahwa Komitmen Organisasi berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Karyawan walaupun masihterdapat responden yang mempersepsikan dengan jawaban ?Tidak Setuju? sebanyak 7 responden atau 2 persen. Nilaikoefisien deteriminasi menunjukkan angka sebesar 0,183, atau dengan kata lain variabel Kinerja Karyawan dipengaruhioleh variabel Komitmen Organisasi sebesar 18,3 persen.Kata kunci: Komitmen organisasi, kinerja karyawan.